Cara Alami Menghilangkan Kerutan di Wajah

cara alami menghilangkan kerutan di wajah

Pertambahan usia seringkali membuat kita tidak percaya diri akibat munculnya kerutan di wajah. Meskipun hal ini wajar, namun ada cara alami menghilangkan kerutan di wajah yang bisa membantu kawan cantik mempertahankan keremajaan kulit wajah di usia yang cukup matang.

Penyebab Kerutan di Wajah

Kerutan di wajah dapat terjadi seiring pertambahan usia karena kulit mengalami proses penuaan. Namun selain faktor usia, kerutan juga dapat terjadi akibat faktor genetik, terlalu sering terpapar sinar matahari, kebiasaan merokok maupun kebiasaan melakukan kontraksi otot di wajah.

Mungkin itu sebabnya ya, kita disarankan lebih banyak tersenyum daripada cemberut. Agar mengurangi kontraksi otot wajah yang mempercepat penuaan. Faktor keriput biasanya membuat kita sebagai wanita kurang percaya diri saat berkumpul dengan teman atau kerabat.

Baca Selengkapnya

Rekomendasi Facial Wash untuk Kulit Berminyak

rekomendasi facial wash untuk kulit berminyak cerave foaming cleanser

Bagi kawan cantik yang memiliki kulit berminyak tentu hal ini bisa menjadi tantangan tersendiri. Perawatan kulit, termasuk pembersih wajah untuk kulit berminyak, tidak boleh sembarangan dipilih.

Memang, orang dengan kulit berminyak mungkin mengalami masalah kulit seperti pori-pori besar di wajah, komedo dan jerawat yang mudah muncul, serta wajah yang terlihat mudah kusam. Memilih facial wash untuk kulit berminyak sangat penting untuk menjaga kulit tetap sehat dan terhindar dari jerawat. Ini dia pilihan yang direkomendasikan, ya!

Baca Selengkapnya

Tutorial Makeup Lebaran Simple Sederhana dan Tahan Lama

makeup lebaran simpel

Sepertinya Idul Fitri akan segera tiba. Menjelang Idul Fitri, kebanyakan wanita muslimah kerap disibukkan dengan mencari tutorial makeup lebaran simple dan tahan lama. Saat Lebaran tiba, selain menyiapkan pakaian, sebagian wanita seringkali berpikir untuk memakai riasan yang tepat untuk merayakan Idul Fitri.

Karena di hari Lebaran, tentunya akanĀ  banyak sesi foto untuk mengabadikan momen-momen abadi bersama keluarga besar, ataupun bersama keluarga dan pasangan. Jadi sayang sekali jika Kawan cantik tidak memikirkan riasan yang tepat.

Nah, buat kawan cantik yang ingin tampil cantik saat lebaran tapi tidak tahu gaya riasan apa yang cocok, kamu bisa meniru gaya riasan yang sering bertebaran di dunia digital. Dari riasan minimalis hingga glamor.

Tutorial MakeUp Lebaran Simple Buat Kamu

Baca Selengkapnya

Apa Saja Fitur Software Akuntansi yang Dibutuhkan UMKM

fitur software akuntansi kledo

Sebagai bagian dari pelaku usaha pastinya membutuhkan aplikasi software untuk UMKM. Jika saat ini kawan cantik sedang mencari software tersebut pastikan bahwa fitur software untuk UMKM ini ada pada software pilihanmu nantinya.

Jadi jangan sampai salah pilih supaya pengelolaan bisnis UMKM menjadi lebih mudah dan lancar sehingga keuntungannya bisa maksimal.

Penggunaan software akuntansi saat ini bukan hanya untuk industri yang berskala besar saja, namun pelaku usaha mikro, kecil ataupun menengah juga membutuhkannya.

Baca Selengkapnya

Ini Lho Tips Memilih Jasa Printing Kain Digital

jasa printing kain digital

Saat ini desain kain makin berkembang dan banyak ragamnya. Banyaknya desainer serta pelaku usaha memilih menggunakan print kain yang mulai banyak dipakai beberapa tahun kebelakang. Proses pengerjaan print kain ini terbilang cepat dan bisa langsung duplikasikan ke banyak bidang kreatif, misalnya aksesori, furniture, dan lainnya.

Bahkan dengan cetak kain digital ini kawan cantik pun pun bisa membuat jilbab printing sendiri maupun untuk berbisnis.

Baca Selengkapnya

7 Jenis Olahraga untuk Mengecilkan Paha Wanita yang Wajib Kawan Cantik Coba

ini olahraga cara mengecilkan paha untuk wanita

Memiliki kaki yang tampak lurus dan ramping menjadi impian semua wanita. Kalau Kawan Cantik ingin mencoba tren memiliki bentuk kaki jenjang ala anggota girl band Korea atau model papan atas dunia, maka cobalah melakukan jenis olahraga untuk mengecilkan paha wanita.

Kaki yang jenjang akan membuat Kawan Cantik lebih percaya diri saat memakai rok pendek, celana pendek atau celana panjang model skinny. Tidak ada yang bisa mengubah bentuk kaki yang tampak besar bila Kawan Cantik tidak rajin melakukan olahraga yang bisa mengecilkannya.

Baca Selengkapnya

Cara Mengatasi Flek Menahun pada Wajah

cara mengatasi flek menahun pada wajah

Kawan cantik mengalami flek menahun? jangan kuatir karena Cantika akan memberikan tips cara mengatasi flek menahun di wajah. Flek hitam adalah noda berwarna kehitaman pada wajah yang terjadi akibat adanya pigmentasi kulit secara berlebihan.

Meskipun secara umum tidak berbahaya, namun munculnya flek hitam pada wajah akan membuat kawan cantik tidak pede saat melakukan aktivitas dan bertemu orang lain, apalagi jika bertemu dengan gebetan.

Penyebab Flek Menahun

Biasanya flek menahun dapat terjadi karena terjadi penumpukan pigmen pada kulit yang disebabkan oleh beberapa hal antara lain

Baca Selengkapnya

Deretan Drama dan Film Kim Min Kyu Sebelum A Business Proposal

deretan drama dan film kim min kyu

Sekretaris Cha yang di perankan oleh Kim Min Kyu ini berhasil membuat A Bussines Proposal makin digemari oleh para penggemar,. Selain tampangnya yang imut, ia juga jago akting dan memiliki suara yang merdu. Nah berikut Cantika hadirkan beberapa judul drama dan film yang pernah dilakoni oleh Sekretaris Cha. Apa saja?

Baca Selengkapnya