Kenali Tanda Tanda Hamil Muda

tanda tanda hamil muda

Kawan cantik sedang harap-harap cemas menunggu momongan? Memiliki momongan pasti menjadi harapan kawan cantik semua selepas melepas masa lajang bersama pasangan. Nah, kalau kalian lagi penasaran apa sih tanda-tanda hamil muda itu? Nggak usah bingung, yuk kita bahas dengan lebih mendalam.

Jadi, buat kalian yang lagi ngejar momongan, artikel ini bisa jadi panduan awal yang berguna banget.

Baca Selengkapnya

Perbedaan Darah Haid dan Darah Awal Kehamilan

perbedaan darah haid dan kehamilan

Kawan cantik, mungkin belum mengenal perbedaan darah haid dan darah di awal kehamilan. Darah haid adalah darah yang keluar dari vagina pada wanita selama siklus menstruasi. Darah haid mengandung sel-sel endometrium, jaringan lunak yang terdapat di dinding rahim yang mempersiapkan diri untuk menerima janin jika terjadi pembuahan. Jika tidak terjadi pembuahan, lapisan endometrium ini akan luruh dan dikeluarkan dari tubuh bersama dengan darah melalui vagina.

Proses ini dikenal sebagai menstruasi atau haid, dan biasanya terjadi setiap bulan pada wanita yang belum memasuki masa menopause. Siklus menstruasi ini dipengaruhi oleh hormon yang dihasilkan oleh ovarium (indung telur) dan hipotalamus (bagian kecil dari otak). Darah haid yang normal biasanya berwarna merah terang dan cair, dan jumlahnya bervariasi antara satu wanita dengan wanita lainnya.

Baca Selengkapnya

Pilihan Pasta Gigi Aman untuk Ibu Hamil

pasta gigi aman untuk ibu hamil

Moment hamil adalah moment yang sulit untuk dilupakan, begitu banyak proses panjang yang cukup melelahkan  namun menyenangkan sebagai ibu baru yang penuh dengan experiment setiap hari.

Ketika sedang mengandung bukan cuma kesehatan calon buah hati saja namun kesehatan dari ibu sendiri sangatlah penting dan berpengaruh pada tumbuh kembang janin. Beberapa cara untuk menjaga kesehatan, kebugaran kebersihan dapat dilakukan dengan olahraga teratur, istirahat cukup, konsumsi air putih, makan makanan yang bergizi.

Namun yang tidak kalah penting dari si ibu sendiri adalah kesehatan mulut dan juga gigi, biasanya ketika hamil para ibu disarankan untuk check up ke puskesmas terdekat untuk memeriksa kesehatan salah satunya Mulut dan gigi. Saat hamil bagian tubuh ini (mulut dan gigi) juga akan rentan terluka ya karena faktor hormonal.

Selain itu pada saat hamil, indera penciuman ibu biasanya meningkat tajam, dan tentunya jika tidak menggosok gigi akan lebih mengganggu suasana hati. Oleh karena itu ibu hamil tetap disarankan untuk menggosok gigi. Pun demikian kalau ibu menderita gigi berlubang sebelumnya atau permasalahan sebelumnya segera periksa ke dokter.

Baca Selengkapnya

Jenis, Penyebab dan Cara Atasi Stretch Marks

tips atasi stretch marks pada perut payudara dan paha

Kelahiran buah hati memang sangat menyenangkan, namun sebagai ibu, masalah stretch marks biasanya menghantui ibu menyusui.  Ya, karena pasca kehamilan otot otot yang tadinya meregang akan mulai mengendur. Tentunya menjadi masalah yang cukup serius ya cantik, kita menjadi kurang percaya diri lagi, apalagi Stretch yang cukup jelas dan cukup banyak tentunya akan membuat kita menjadi semakin insecure karena kulit sudah tak mulus lagi.

Stretch mark adalah garis atau gurat halus mirip bekas luka yang panjang dan bergelombang. Warnanya bisa berawal dari kemerahan atau keunguan, lalu lambat laun memudar menjadi putih atau semakin samar.

Baca Selengkapnya

Aman Beli Obat Online Berkat PSEF SehatQ

aman beli obat online berkat psef sehatQ

Dalam dunia internet, ada banyak sekali peluang yang bisa dimaksimalkan ya kawan cantik, terutama untuk jual beli online, maka tidaklah heran jika banyak sekali online seller yang menggunakan marketplace maupun toko sendiri untuk menjual produk mereka.

Hal yang sama berlaku di dunia kesehatan, di bidang kesehatan kita bisa menemukan berbagai produk obat baik yang ada di marketplace, website milik produsen produk tersebut maupun di website online lain yang dikuasai pribadi.

Baca Selengkapnya

ASI Booster Terbaik untuk Memperbanyak Produksi Susu Ibu

asi booster untuk memperbanyak produksi asi kental

Menjadi seorang ibu untuk kali pertama dan memiliki buah hati adalah keinginan kita semua ya kawan cantik, harapan kita anak kita terlahir dengan selamat dan sehat tidak kurang suatu apa.

Sebagai seorang ibu baru, banyak kawan cantik yang mengalami kesulitan dalam memberikan ASI, hal itu sangat wajar karena untuk anak pertama selain tantangan pengalaman baru juga karena kita belum pernah menyusui. Tidak jarang seorang ibu muda mengalami baby blues karena merasa stress akibat air susu nya tidak segera keluar.

Baca Selengkapnya

7 Olahraga Ringan Untuk Ibu Hamil

senam olahraga ringan untuk ibu hamil

Mempertahankan tubuh yang sehat dan bugar merupakan salah satu cara untuk mengurangi keluhan selama masa kehamilan. Dibandingkan hanya diam dan beristirahat sepanjang hari, Anda lebih dianjurkan untuk melakukan olahraga ringan.

Banyak manfaat berolahraga saat hamil seperti mengurangi rasa sakit, mengurangi stres, memudahkan proses persalinan, mencegah sembelit, menurunkan berat badan, menurunkan risiko diabetes, dan lain sebagainya.

Baca Selengkapnya

Obat Sakit Gigi Untuk Ibu Hamil 

Obat sakit gigi untuk ibu hamil

Rasa sakit yang terjadi pada gigi Anda pasti akan terasa sangat mengganggu. Jika dalam keadaan tidak hamil, Anda mungkin bisa memiliki pilihan banyak obat sakit gigi untuk dikonsumsi. Namun ibu hamil berbeda karena tidak boleh sembarangan memilih obat. Obat yang dipilih harus aman dan tidak membahayakan janin di dalam kandungan.

Menurut ahli, ibu hamil sering mengalami sakit gigi karena kenaikan hormon progesteron dalam tubuh. Hormon tersebut memicu bakteri penyebab plak sehingga menyebabkan gigi busuk dan sakit. Kondisi akan lebih parah karena ibu hamil sering mengalami morning sickness atau ngidam.

Baca Selengkapnya