Kamar mandi merupakan salah satu bagian rumah yang harus dirawat dengan baik. Apabila sudah terdapat perlengkapan yang tidak layak pakai maka harus segera diganti, seperti contohnya adalah shower filter minimalis. Alat ini bermanfaat untuk menyaring air yang digunakan saat menggunakan shower.
Saat ini, banyak sekali merk shower filter yang hadir dengan berbagai kelebihan dan kekurangan yang melengkapi. Merk shower filter yang hingga saat ini banyak digunakan adalah Kohler.