6 Cara Sederhana agar Badan Selalu Sehat dan Bahagia

tips agar badan sehat dan bahagia

Kawan cantik, tahukah bahwa badan kita juga butuh selalu sehat dan bahagia? Yup tentunya dengan badan yang sehat, akan lebih memudahkan kita untuk merasa lebih bahagia dan mudah dalam menjalani aktivitas sehari-hari.

Tidak dipungkiri, aktivitas kita seringkali menjadi penyebab badan tidak lagi terasa bugar, lebih mudah lelah dan capek belum dengan paparan sinar matahari dan radikal bebas yang kita jumpai di luar ruangan. Pun demikian, kawan cantik tak perlu khawatir karena Cantika siapkan.

Baca Selengkapnya

Latih Daya Tahan Tubuh Wanita dengan 6 Olahraga Ini

tips melatih otot wanita

Daya tahan tubuh menjadi faktor penting dalam aktivitas sehari-hari manusia. Dengan daya tahan tubuh yang tinggi, manusia beraktivitas secara maksimal. Terdapat cara dalam melatih daya tubuh wanita, salah satunya olahraga dan makan minum sehat. 

Latihan fisik atau olahraga bisa menjadi hal yang cukup ampuh dalam hal ini, tubuh akan semakin fit dan berenergi. Jika tidak mampu, bisa dimulai dari pola hidup sehat mulai dari makan makanan yang sehat dan minuman yang sehat. Jaga pola hidup sehat dengan baik. 

Berikut ini Cantika jelaskan beberapa opsi latihan daya tahan tubuh wanita, salah satunya melalui latihan atau olahraga, diantaranya:

Baca Selengkapnya