Model Baju Bridesmaid. Kenali Kriteriamu, agar Pas dengan Pakaian Ini!

Halo, jadi aku mau mereview, sekaligus membahas tentang pakaian Bridesmaids, yang sering digunakan untuk atribut pakaian pernikahan. Hal ini, agar terlihat ramai dan kompak. Beberapa warna yang menarik, mulai bermunculan, seiring berkembangnya fashion.

Kebaya maupun busana yang berkaitan dengan pernikahan, didesain dengan ciamik dan indah, karena sesuai dengan temanya, yaitu ke cara sakral. Warna baju bridesmaids, tidak hanya didesain feminim kebanyakan, tetapi lebih ke berani juga.

Jadi, mau tahu perkembangannya? Cek list berikut!

1. Bridesmaid Satin Velvet, Tile Akar Mutiara

Dengan warna pink glowing dari mutiara, membuat pakaian bridesmaid ini sangat elegan dan mampu memancarkan cahaya kemilau walaupun tidak terlihat norak. Jadi, memang dengan mutiara yang tersirat seperti akar, mampu membuat keindahan sendiri dalam pakaian.

2. Bridesmaid ala Roberto Cavali

Dengan bahan Satin Velvet, membuat dingin di kulit, dan nyaman dipakai. Kemudian, dikelilingi oleh Tile akar mutiara gliter, dengan lebar 1,5 m. Tekstur kain lembut dan standar, sehingga cocok untuk kebaya, seragam juga. Jadi cocok untuk bridesmaid.

3. Bridesmaid Polos Satin

Jadi, untuk bahan satin disini, lebih polos dan menggunakan kain satin velvet ala Roberto Cavali. Kain tile-nya, ada mutiara yang menawan, kemudian tersedia berbagai warna, diantaranya hitam, navy, maroon, dusty pink, silver, rosegold, cream, coksu, nude, milo, gold, dan lain-lain.

Artikel Terkait  Baju Batik Wanita Modern Kekinian. Bisa Dicoba!

4. Adeva Dress Bridesmaid

Adeva Dress Bridesmaid, dibilang cukup simpel dalam tampilan, tapi elegan. Dengan bahan brokat tulle, dan satin premium, mampu memberikan kemegahan tersendiri dalam tampilan ini. Terdapat tutu (pinggang tali), yang semakin mempercantik indah tubuhmu. Tersedia S-XL.

5. Vanesha Dress Gamis Bridesmaid

Dengan tampilan ala Korea, seperti pakaian Busui mampu membuat tampilan lebih remaja lagi. Dress ini, terlihat manis dan simpel, dan full kancing sehingga terlihat easy to styling. Pakai baju ini, terlihat elegan dan menarik para mata memandang. Bahan Shimerr Balerina, tebal lembut.

6. Tiffany Dress Bridesmaid, by Sabrina

Gamis yang bisa juga untuk pakaian bridesmaid, didesain polos, dengan berbentuk rompi syar’i. Bahan menggunakan kain shavila silk (tiffany). Bahannya dingin, tidak mudah kusut, polos halus, one set inner & outer.

7. Jasmine Dress, Serut Bridesmaid

Gamis untuk pesta pernikahan ini, mampu menyulap model pakaian biasa, jadi wah dan ternilai. Bahannya menggunakan satin premium 100 %, sehingga tebal, adem, dan nyaman saat dipakai. Terdapat, variasi bagian pinggang yang bisa di-adjust. Pergelangan tangan dibuat kerut.

8. Bridesmaid Tile dan Satin

Bridesmaid Tile dan bahan satin ini, mampu memberikan tampilan wah. Warna yang tersedia tidak alay, tapi pure mencerminkan kemewahan tanpa menghilangkan warna dasar yang diusung. Ada ungu, pink, biru, abu-abu, dan lain sebagainya yang netral.

9. Radifa Dress Set Outer untuk Bridesmaid

Baju dengan bahan inner silk premium, dan untuk bahan outer-nya menggunakan tile premium. Terdapat resleting di bagian depan dress. Sehingga jadi busui friendly, kemudian outer juga bisa dilepas pasang. Karakter bahan licin, dan pilihan warna ada nude, rosegold, dan lain-lain.

Artikel Terkait  Apa Itu Bedak Kolagen

10. Kimono Dress Bridesmaid

Bahan brokat, dengan motif mewah ini, memang mengadaptasi dari model Kimono. Terdapat mutiara dan glitter, sehingga tampak mewah dan elegan. Material dasar, velvet satin, sehingga halus, anti gerah, dan adem di kulit. Free outer dan ikat pinggang.

Jadi, mana yang cocok dengan karaktermu?


Ingin produk/website Anda kami ulas? Silahkan klik tombol dibawah ini


Tinggalkan komentar