OOtD Nonton Bioskop bersama Bestie Cek!

Aktivitas ini, seting masuk dalam daftar list liburanmu. Setidaknya, pernah lah punya agenda untuk nonton bioskop, apalagi bersama bestie! Keseruan bersama Bestie, bisa dipupuk melalui acara bersama atau jalan-jalan bersama dan ini bisa direkomendasikan!

Terdapat OOTD yang bisa direkomendasikan, untuk jalan-jalan bersama, agar terlihat serasi maupun seragam. Misal, sama-sama pakai baju polos, atau ada desain yang lain, atau kotak-kotak, tergantung kebutuhan. Pakaian yang nyaman, juga mampu membantu kamu dalam menyerapi nilai film.

1. Jaket Crop Top dan Celana Kulot

Nah, ini bisa dipadukan, dengan jaket dan celana kulot yang netral atau warna sewajarnya. Kamu bisa memakai jaket crop top warna putih dan celana kulot warna biru navy. Jaket tersebut bisa kamu gunakan sebagai outer, sementara untuk inner-nya, bisa kamu pakai kaus motif garis warna biru navy.

2. Kemeja Army dan Celana Kulot

Kemeja Army, cocoknya pakai celana kulot warna krem, dengan begitu tampilan terlihat menawan. Kemeja dan kulot, menjadi pakaian yang nyaman saat dipakai, karena dingin dan membuat suasana jadi tenang, tanpa ikut memanas bersama film yang ditonton!

3. Kaus Putih dan Jogger Pants

Bagi yang suka nyantai, kamu masih bisa stylish dengan menggunakan kaus putih dan jogger pants. Dari sini, kamu bisa terlihat kasual dan simpel, tanpa ribet. Atasan, bisa kamu pakai menggunakan kaus warna putih yang netral.

Artikel Terkait  Cara Pakai MS Glow Red Jelly yang Tepat

4. Outer Putih dan Oversized Kulot

Outer putih, bisa dipadupadankan dengan oversized kulot warna oranye. Dari sini, bisa dipakai untuk kamu yang berhijab, bisa pakai warna hitam sebagai warna yang netral. Kamu, bisa kenakan bawahan yang kulot selain warna oranye, yang terpenting cerah.

5. Leather Jaket dan Celana Jeans

Leather jaket dan celana jeans, mampu menemani kamu bersama bestie, untuk OOTD ke bioskop. Cara pakainya simpel dan nyaman, sehingga terlihat kasual no ribet. Cocok untuk kamu, yang masih tomboy. Kedua outfit ini, lebih cocok jika dipakai dengan sneakers warna putih.

6. Mint Outer dan Kulot Warna Beige

Untuk kamu yang feminim, bisa memakai outfit yang dipadupadankan ini. Kamu, bisa memakai kaus warna beige sebelum memakai outer motif warna hijau mint. OOTD ini, cocok untuk pergi ke bioskop, karena tampak simpel dan modis.

7. Kaus Karakter dan Unfinished Jeans

Pergi nonton film, bisa kamu kenakan menggunakan kaus karakter dan unfinished jeans. Dari sini, kamu mencoba ingin terlihat meriah, dan ini cocok untuk kamu yang suka bergembira. Kaus karakter warna oranye bisa kamu pilih. Coba saja deh! Pasti meriah.

8. Sweater Putih dan Ripped Jeans

Sweather putih, dan ripped jeans, adalah OOTD yang bisa dipilih, dan terlihat simpel. Ripped jeans, bisa memilih warna hitam dan rasa hangat dari pakaian tersebut bisa membantu kamu di ruang bioskop yang cukup dingin. Kesan kasual dan stylish ada disini.

9. Blouse Krem dan Kulot Warna Mustard

Blouse Krem, dan Kulot warna Mustard, mampu memberikan penampilan yang cerah dan menyenangkan bagi si pemilik. Dari situ, pakaian terlihat simpel dan nyaman, dan bisa dipakai berjam-jam selama kamu mau.

Artikel Terkait  Jilbab untuk Pipi Tembem

10. Quilted Jaket dan Pencil Jeans

Dengan paduan jaket dan jeans yang ketat ini, membuat kamu terasa hangat dari dinginnya AC yang cukup tajam di bioskop. Kamu bisa menggunakan quilted jaket yang tebal dan pencil jeans yang ketat. Paduan hangat ini, mampu membuat kamu nyaman saat menonton bioskop.

Itulah, penjelasan mengenai OOTD nonton bioskop, yang bisa kamu coba bersama bestie kamu!


Ingin produk/website Anda kami ulas? Silahkan klik tombol dibawah ini


Tinggalkan komentar